Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Awas Salah, Anime Dengan Manga Itu Berbeda!!

Awas Salah, Anime Dengan Manga Itu Berbeda

CAHYOGYA.COM - Selamat datang di cahyogyacom Media berita Aneka tips dan Pengetahuan baru terlengkap. Sahabat semua ada yang suka baca komik? atau sering nonton anime?. Beruntung sekali pada kesempatan kali ini kami akan memberikan sedikit gambaran tentang apa sih perbedaan Anime dan Manga itu, yang dijelaskan oleh salah satu pembaca cahyogya.com baca juga Profil Kampung Cyber Di Yogya Cuma Ada Satu Di Indonesia berikut selengkapnya.

Anime adalah animasi jepang, yang bergambar tokoh-tokoh penuh warna dan cerita. Pastinya cerita anime lebih menarik dari anak-anak, remaja sampai dewasa banyak menyukai nya. Anime yang dibaca a-ni-me tapi biasanya orang salah membaca mereka sering menyebut nya a-nim iya bukan ? saya sebelum nya juga salah baca kok hihi. 

Ngomongin soal anime mungkin di negaranya sendiri yaitu di negeri sakura jepang anime sudah menjadi kebiasaan atau budaya jepang dari segala aspek kehidupan anime sudah tersebar dimana-mana sampai katanya sih disana akan di buat alat yang bisa membentuk wajah anda seperti tokoh anime, wah.. luar biasa sekali bukan.

Anime biasanya hadir di film-film kartun, seperti yang sudah pernah di tayangkan di indonesia seperti filmNaruto, doraemon, sinchan, pikachu, avatar, chibi maruko-chan dan masih banyak lagi mungkin sebagian orang tidak tahu bahwa film-film kartun tersebuat buatan jepan. Tidak hanya di fim saja sejak dari dulu anime hadir di game online, PSP, komik dan media lainnya.


Beda hal nya dengan manga, manga adalah komik jepang yang di buat leh mangaka-mangaka handal hihihi ternyata dijepang menggambar adalah suatu tradisi setiap plosok tempatnya dijadikan orang untuk menggambar, komunitas nya pun sudah berdar luas tak heran bagi orang indonesia sendiri banyak yang terbang ke jepang agar karyanya dapat di hargai. Komik yang beredar di indonesia yang tidak asing lagi seperti candy, lovely, naruto, shincan, avatar, one piace masih banyak lagi dan tak terhitung.

Awas Salah, Anime Dengan Manga Itu Berbeda


Awas Salah, Anime Dengan Manga Itu Berbeda


“Saya adalah salah satu pecinta manga, disini saya berperan sebagai mangaka ya mangaka adalah orang yang membuat atau menggambarkan tokoh-tokoh anime” bisa liat gambar di atas itu, beberapa karya saya yah belum begitu bagus sih tapi se engak nya saya berani buat mencoba hihi.

Menggambar manga itu mudah hanya butuh selembar kertas putih dan spidol lalu imajinasi pun menggerakan tangan dan fikiran kita bagi anda yang tertarik manga bisa mencoba-coba menggambar siapa tau bisa menjadi mangaka yang handal seperi berita pada situs ini.


Update News By : @ayaaaamsi 

Incoming search terms:

  • Apa itu Manga 
  • cara menggambar manga
  • cara menggambar manga dengan benar
  • Tips Menggambar manga dan anime

1 comment for "Awas Salah, Anime Dengan Manga Itu Berbeda!!"